Sinopsis Film Eraser (1996) Lengkap dan Para Pemain/Pemeran, Video Trailer

Sinopsis Film Eraser (1996) Lengkap dan Para Pemain/Pemeran, Video Trailer - Update artikel terbaru kali ini ShareNetizen.com akan mengulas tentang sinopsis/resensi Film Eraser (1996)alur cerita/jalan cerita/akhir cerita Film Eraser (1996), daftar pemain/pemeran Film Eraser (1996), cuplikan video trailer Film Eraser (1996). Film Eraser (1996) adalah film bergenre action, thriller yang dirilis pada 21 Juni 1996. Film ini akan tayang malam ini di Trans TV mulai Pkl 21.00 WIB.

Film Eraser (1996) disutradarai oleh Chuck Russel dengan durasi sekitar 114 menit. Berikut ini ulasan lengkap tentang sinopsis/jalan cerita lengkap Film Eraser (1996), informasi detil dan para pemain/pemeran Film Eraser (1996) serta cuplikan video trailer Film Eraser (1996):

Sinopsis Film Eraser (1996)


Film Eraser (1996) menceritakan tentang seorang anggota FBI bernama John Kruger (Arnold Schwarzeneger). John Kruger bekerja dalam satuan unit khusus dalam FBI yaitu lembaga yang khusus melindungi para saksi dalam sebuah kasus tingkat tinggi. Lembaga tersebut adalah Program Perlindungan Saksi atau dikenal sebagai WITSEC. Dimana tugas dari John Kruger adalah untuk melindungi para saksi tersebut dari tangan-tangan pihak yang ingin melenyapkan nyawa mereka.

Hal tersebut dilakukan John Kruger dilakukan dengan cara memalsukan kematian sang saksi. Sehingga membuat para pihak yang ingin melenyapkan nyawa saksi menjadi mengurungkan niatnya. Selama ini, John Kruger berhasil melakukan tugasnya dengan baik sehingga membuatnya menjadi salah satu anggota kepercayaan.

Hingga kemudian John Kruger kembali mendapatkan tugas untuk melindungi salah satu saksi. Dia adalah Lee Culin (Williams), yang merupakan karyawan di Perusahaan Cyrez. Dimana perusahaan tersebut adalah perusahaan yang memproduksi senjata untuk kepentingan militer pemerintah. Namun ternyata Lee Culin kemudian mengetahui sebuah rahasia besar dari perusahaan tersebut yang selama ini disembunyikan sangat rapat.

Yaitu ternyata Perusahaan Cyrez secara diam-diam memproduksi senjata khusus untuk para pemberontak. Hal tersebut dilakukan oleh Perusahaan Cyrez karena tergiur tingginya nilai pembelian senjata yang dilakukan oleh pemberontak tersebut. Sebenarnya Lee Culin mengetahui rahasia besar dari perusahaannya tersebut secara tidak sengaja. Diawali ketika Lee Culin tengah mengunduh data yang dimiliki perusahaan untuk kepentingan pekerjaan.

Namun ternyata data tentang penjualan senjata ilegal yang dilakukan oleh perusahaan tersebut juga ikut terunduh. Dan apabila Lee Culins sampai membuka mulut tentang rahasia yang dimiliki oleh perusahaan Cyrez sudah hampir dipastikan perusahaan tersebut akan ditutup oleh pemerintah dan diberikan sangsi yang berat. Karena tidak menginginkan hal tersebut maka perusahaan Cyrez berusaha melakukan segala cara untuk menyingkirkan Lee Culins.

FBI kemudian memerintahkan John Kruger untuk memberikan perlindungan bagi Lee Culins. John Kruger pun melakukan standar tugasnya seperti biasa. Namun ternyata hal tersebut diketahui oleh perusahaan Cyrez dan membuat mereka semakin bernafsu untuk membunuh Lee Culins. John Kruger harus mengelurkan semua kemampuan yang ia miliki untuk melindungi nyawa dari Lee Culins.


Informasi Detil dan Para Pemain/Pemeran Film Eraser (1996)


Judul film: Eraser (1996)
Genre: Action, Thriller
Rilis: 21 Juni 1996
Sutradara: Chuck Russel
Durasi: 114 menit

Daftar Pemain/Pemeran Film Eraser (1996):
Arnold Schwarzenegger sebagai US Marshal John "Eraser" Kruger
James Caan sebagai US Marshal Robert DeGuerin
Vanessa L. Williams sebagai Lee Cullen
James Coburn sebagai WITSEC Chief Arthur Beller
Robert Pastorelli sebagai Johnny Casteleone
James Cromwell sebagai William Donohue, Vice President of International Division at Cyrez and Cullen's supervisor
Danny Nucci sebagai WITSEC Deputy Monroe
Andy Romano sebagai Undersecretary of Defense Daniel Harper
Joe Viterelli sebagai Tony Two-Toes
Olek Krupa sebagai Sergei Ivanovich Petrovsky
Gerry Becker sebagai Morehart
Nick Chinlund sebagai Agent Calderon
Michael Papajohn sebagai Agent Schiff
K. Todd Freeman sebagai Agent Dutton
Mark Rolston sebagai J. Scar
John Slattery sebagai Agent Corman
Robert Miranda sebagai Frediano
Roma Maffia sebagai Claire Isaacs
Tony Longo sebagai Little Mike
John Snyder sebagai Sal
Rick Batalla sebagai Kevin, the Bartender
Skipp Sudduth sebagai Watch Commander
Sven-Ole Thorsen sebagai one of Petrofsky's guards
Denis Forest sebagai Cyrez's system administrator
Patrick Kilpatrick sebagai James Haggerty, Head of Cyrez Security

Video Trailer Film Eraser (1996)



Demikianlah ulasan lengkap tentang sinopsis/jalan cerita Film Eraser (1996) dan para pemain/pemeran Film Eraser (1996). Semoga bermanfaat.